Gif Movie Gear adalah sebuah aplikasi yang dapat membuat gambar animasi atau gambar gerak yang sangat mudah di gunakan. Jika ingin membuat sebuah file animasi baru anda bisa melakukan proses import file dari jenis file gambar atau file animasi yang lain. Seperti misalkan anda ingin menambahkan frame bergerak atau frame gambar dengan extensionnya filenya GIF, JPEG, AVI, PNG atau juga ICO.
Tentunya jika sudah ada fasilitas import adapula yang namanya export, artinya file gambar animasi GIF yang telah anda buat bisa di export menjadi file jenis gambar atau file animasi dengan extension filenya AVI, layered PSD, GIF, BMP, PNG, JPEG, ICO ANI atau CUR.
Dengan GIF Movie Gear anda juga bisa melakukan perubahan ukuran dari file gambar animasi GIF yang sedang anda buat, atau juga merubah ukuran file gambar frame by frame. dan masih banyak lagi fitur-fitur yang belum saya sebutkan disini, untuk lebih jelasnya langsung saja download aplikasinya di bawah ini. dan mencobanya sendiri.